APLN Siap Percepat Pembangunan Proyek Propertinya Di IKN

FAC News

Harga Saham Turun Signifikan, Bei Suspensi Saham ENVY

Administrator - 29/01/2020 09:22

IQPlus, (29/01) - Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara perdagangan saham PT Envy Technologies Indonesia Tbk (ENVY) karena telah mengalami penurunan harga kumulatif yang signifikan.

Menurut keterangan BEI disebutkan, suspensi dilakukan dala rangka cooling down mulai 29 Januari 2020 dimana suspensi dilakukan di pasar reguler dan pasar tunai dengan memberikan waktu yang memadai bagi para pelaku pasar untuk mengambil keputusan investasi sahamnya di ENVY.

Harga saham ENVY pada 19 Desember 2019 masih berada di level Rp1.035 per lembar dan ditutup turun ke level Rp378 pada 28 Januari 2020.

Filter